BENGKUANG
inazimnews-Bengkuang merupakan Buah yang memiliki akar dan berkulit tebal serta didalamnya memiliki makanan berwarna putih seperti apel.
Pada saat itu bengkuang bertumbuh sangat subur di tempat tempat yang hangat.
Tumbuhan tersebut bertumbuh di Mesiko, Setelah itu menyebar ke Asia .
Pada bengkuang,hanya akarnya saja yang dapat di makan, Sedangkan sisa tumbuhan lainnya seperti kacang dan bunganya mengandung racun rotetone.
Racun rotetone ialah memiliki insektisida alami yang bersifat racun bagi manusia saat dimakan.Mengonsums rotetone berdosis besar dapat efek terkena parkinson.
Manfaat konsumsi bengkuang
•Kaya akan serat
Bengkuang itu memiliki sumber serat yang sangat baik, dalam 130 gram bengkuang mentah mengandung 6,4 gram serat makanan.
Memakan makanan berserat terdapat mencegah hingga mengobati semebelit, Serta mendapatkan dorongan buang air besar secara teratur dan mengurangi penyakit jantung.
Ada yang lainnya,Saat mengonsumsi makanan yang berserat dapat menurunkan penyakit selama proses penuaan.
•Menjaga kadar gula darah
Bengkuang merupakan memiliki indeks gilkemik yang rendah serta tinggi serat, hal ini bengkuang sangat cocok dikonsumsi saat melakukan diet kesehatan,karena memiliki kandungan serat tinggi.
hal ini faktor di atas, saat diet menggunakan bengkuang terdapat membantu pencegahan lonjakan kadar gula darah.
Sehingga, bengkuang menjadi salah satu pilihan yang baik untuk dikonsumsi oleh penderita diabetes.
•Tinggi antioksidan
"Dalam kandungan bengkuang memiliki antioksidan,dan dapat membantu saat mencegah kerusakan pada sel tubuh serta terdapat menangkal radikal bebas." Dikutip dari Healthline
Sehingga, cara untuk mencegah penyakit kronis seperti kanker,kardiovaskular, diabetes,serta penurunan kognitif ialah kandungan dari antioksidan.
•Mengurangi risiko kanker
Bengkuang juga memiliki kandungan antioksidan yang bervitamin C dan E, selenium dan beta karoten dapat menetralkan radikal bebas yang dapat menyebabkan kanker dan kerusakan sel.
Untuk memberi efek perlindungan terhadap kanker usus besar ialah menggunakan kandungan serat pada buah tersebut.
• Menurunkan berat badan
Selain tinggi seratnya, bengkuang juga memiliki tinggi akan kandungan air.
Kedua kandungan tersebut dapat membuat anda kenyang.
Bengkuang juga mengandung serat prebiotik inulin yang dikaitkan dengan penurunan berat badan dan telah terbukti mempengaruhi hormon yang dapat membuat rasa lapar dan kenyang.
Tidak hanya meningkatkan jenis bakteri usus yang dapat membantu penurun berat badan, bengkuang juga membuat anda lebih puas setelah makan.
Berikut ini adalam kandungan yang terdapat pada 100 gram bengkuang mentah:
•Protein 0,72 gram
•Vitamin C 20,20 miligram
•Karbohidrat 8,82 gram
•Serat 4,90 gram
•Gula pasir 1,80 gram
•Kalori 38
•Lemak 0,09 gram
•Potasium 150 miligram